Siapa yang suka es doger yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang jelas dan mudah dipahami. Ayo, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Hanya dengan 14 bahan, bunda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau bunda dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tidak perlu beli di luar lagi karena anda bisa membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- Bahan Es
- 1200 ml
santan dari 2 sachet santan instan uk. 65 ml+ air putih - 15 sendok makan
gula pasir (bisa kurang/lebih sesuai selera) - 1 sendok teh
garam - 1/2-3/4 sdm
pasta es Doger (Bisa kurang/lebih sesuai selera) - 1 lembar
daun pandan (saya tdk pakai krn tdk ada) - Bahan Isian Untuk 1 Porsi
- 1 sendok makan
cincau yang sdh dipotong-potong sesuai selera - 1 sendok makan
mutiara yg sdh matang - 1 sendok makan
cendol - 1 sendok makan
kepala kw - 1 sendok makan
/ 1-2 biji bulat tape ketan - 1 sendok makan
tape singkong - 1-2 sdm
susu kental manis (boleh kurang/lebih sesuai selera)
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 5 langkah gampang untuk membuat es doger :
Langkah pembuatan
- Kita campur santan instan dan air putih lalu kita sisihkan. Masukan dlm panci untuk memasak es Doger gula dan garam halus. Setelah itu masukan air santan plus pasta es Doger. Aduk hingga pasta tercampur. Saya kasih terlalu banyak pasta jadinya warnanya terlalu menyala .
- Masak diatas api sedang sambil diaduk-aduk terus supaya santan tdk pecah. Masak hingga mendidih lalu matikan dan biarkan dingin. Setelah dingin kita tempatkan dalam wadah tertutup lalu simpan dlm freezer lemari es, tunggu hingga membeku.
- Untuk meracik es Doger, kita keluarkan es Doger dari freezer, kerok es Doger yang beku dgn bantuan sendok atau apapun yang agak tajam.
- Letakan dalam mangkuk atau gelas saji. Beri topping sesuai selera. Saya disini menggunakan cincau, cendol, mutiara, tape ketan, tape singkong dan kelapa kw. Terakhir kita tuang susu kental manis diatasnya.
- Es Doger siap dinikmati untuk menu buka puasa, selamat mencoba .
Semoga resep es doger ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep berikutnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.