Siapa yang suka bolu semangka yang maknyus? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat simpel dan mudah diikuti. Mari, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cukup dengan 8 bahan, kamu sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau anda dapat membeli bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Nggak perlu beli di luar lagi karena anda mampu membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- 140 ml
minyak goreng - 65 ml
santan - 180 gr
gula pasir - 5
telur - 1 sdt
sp - 1/2 sdt
vanilla essence - 170 gr
tepung protein sedang - 25 gr
tepung maizena
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 12 langkah gampang untuk membuat bolu semangka :
Langkah pembuatan
- Pertama campur minyak dan santan, aduk rata, sisihkan.
- Siapkan wadah. Masukan gula, telur, sp dan vanila. Mixer dengan kecepatan bertahap sampai putih berjejak, waktu tergantung mixer masing2 ya.
- Ayak tepung, kemudian masukan ke dalam wadah tadi secara bertahap sambil dimixer, dengan kecepatan rendah. Masukan tepung maizena, dimixer sebentar aja.
- Terakhir masukan campuran santan dan minyak, masukan bertahap sambil dimixer sampai rata. Lanjut aduk menggunakan spatula, pastikan tidak ada tepung di dasar wadah.
- Bagi adonan jadi 4 bagian. a. 100gr : pasta pandan b. 150gr : hijau muda c. 110gr : tanpa pewarna d. 450gr : merah
- Siapkan loyang 20×20, alasi dengan baking paper dan oles tipis minyak.
- Panaskan kukusan.
- Tuang adonan a ke loyang, diratakan. Kukus 10menit, dengan api cenderung kecil. Kemudian tuang adonan b, kukus 10menit. Stelah itu adonan c, kukus 10menit.
- Untuk adonan merah bagi lagi menjadi 3bagian sama rata. Kemudian tuang dan kukus masing2 10 menit. Di adonan terakhir dikukus selama 20 menit ya.
- Stelah jadi, sisir pinggir loyang menggunakan pisau, dan kluarkan dari loyang. Biarkan agak hangat baru dipotong.
- Stelah dipotong bisa dihias dengan selasih atau wijen hitam.
- Selamat mencoba sahabat cookpad❤️
Semoga resep bolu semangka ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep berikutnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.