Siapa yang suka jengkol balado – tips agar tidak berbau yang maknyus? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat simpel dan mudah diikuti. Yuk, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cukup dengan 10 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau anda dapat mencari bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Nggak perlu beli di luar lagi karena kamu bisa membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- 1 kg
jengkol - 5 bh
bawang putih - 7 bh
bawang merah - 9 bh
cabe rawit merah - 14 bh
cabe merah keriting - 1,5 sdt
garam - 2 sdt
gula pasir - 1/2
sct royco sapi - 1/2 blok
gula merah - 200 ml
air
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 7 langkah gampang untuk membuat jengkol balado – tips agar tidak berbau :
Langkah pembuatan
- Hari pertama saat jengkol dibeli, langsung rendam air hingga menutupi seluruh bagiannya. Tutup rapat dalam wadah/ panci. Rendam hingga keesokan harinya.
- Hari kedua (pagi/siangnya) buang air rendaman kemarin. Ganti dgn air yg baru untuk merendamnya kembali. Tutup rapat kembali.
- Hari ketiga (pagi/ siangnya) buang air rendaman tsb. Lalu rebus jengkol dgn air yg baru. Rebus kurleb 30 hingga 45 menit agar jengkol empuk & kulitnya tampak mudah dilepas/ dikupas. Rebus dgn api sedang.
- Setelah itu matikan kompor & saring jengkolnya. Geprek satu persatu hingga habis.
- Goreng hingga matang kecoklatan. Apinya sedang saja. Lalu angkat dan tiriskan.
- Haluskan semua bawang & cabe.
- Lalu tumis dgn 5 sdm minyak goreng. Tambahkan garam, gula pasir, royco & gula merah. Aduk rata. Masukkan jengkol yg sdh digoreng tadi. Beri 200 ml air. Aduk sesekali. Diamkan hingga airnya habis. Matikan kompor
Semoga resep jengkol balado – tips agar tidak berbau ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep berikutnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.