Siapa yang suka bolu gulung coklat mini yang nikmat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang jelas dan mudah dipahami. Mari, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cuma dengan 19 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau anda dapat membeli bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Nggak usah beli di luar lagi karena bunda dapat membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- Bahan A
- 200 ml
minyak sayur - 100 gr
DCC tulip, sisir/cincang kecil - 20 gr
butter - Bahan B
- 7 butir
telur besar - 200 gr
gula pasir - 1 sdt
emulsifier (sp, tbm, quick) - 1/8 sdt
garam - Bahan C
- 1/4 sdt
vanilli essence - Bahan D, ayak jadi satu wadah
- 140 gr
terigu sedang - 40 gr
coklat bubuk - 1 sdt
Baking Powder - Bahan lainnya
- 4
loyang uk 20x20cm - Buttercream
- Chocolate ganache/selai coklat
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 6 langkah gampang untuk membuat bolu gulung coklat mini :
Langkah pembuatan
- Bahan A : Panaskan minyak, matikan api. Tuang ke cincangan DCC, aduk rata. Masukkan butter, aduk rata dan sisihkan hingga suhu ruang.
- Mixer bahan B dari speed rendah hingga rat tambahkan bahan C naikkan speed bertahap ke tinggi. Mixer hingga ringan, pucat dan mengembang kental berjejak.
- Turunkan speed mixer ke rendah, masukkan bahan D, micer hingga rata saja. Matikan mixer. Tambahkan bahan A, aduk rata dengan spatula.
- Bagi adonan menjadi 4. Tuang ke loyang yang sudah diberi sdkt mentega dan alasi dgn kertas roti di dasarnya saja.
- Kukus selama 10 menit. (Kukusan sudah panas ya). Angkat dan balik buka kertas roti. Siapkan kertas yg lebih panjang dan balik kembali. Langsung gulung selagi hangat. Diamkan.
- Setelah dingin, buka dan beri selai coklat lalu buttercream. Gulung kembali dan diamkan. Siap dihias sesuai selera. Ak pakai buttercream and parutan coklat dcc aja.
Semoga resep bolu gulung coklat mini ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep lainnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.