Siapa yang suka soto betawi kuah santan fibercreme yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang jelas dan mudah dipahami. Silakan, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cuma dengan 35 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau kamu dapat membeli bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Nggak perlu beli di luar lagi karena bunda dapat membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- 400 gr
daging (bagian has dalam) - 65 ml
santan instan - 300 ml
susu uht ; me: 5sdm fibercreme (larutkan dgn sedikit air) - 700 ml
air kaldu rebusan daging - Bumbu Halus :
- 7 buah
bawang merah - 4 buah
bawang putih - 4 butir
kemiri (sangrai) - 1/2 sdt
ketumbar (sangrai) - 1/2 sdt
jinten (sangrai) - 1/2 sdt
lada butir - 1/4 sdt
pala bubuk (me:1 biji pala) - 1/4 sdt
kunyit bubuk (me : Seujung jari kunyit utuh) - 1 sdt
garam / secukupnya - 1/2 sdt
gula pasir - 1/2 sdt
kaldu jamur - 3 sdm
minyak goreng utk menumis bumbu - Bumbu Cemplung:
- 1 ruas
jahe - 1 ruas
lengkuas - 3 lembar
daun salam - 3 lembar
daun jeruk - 3 cm
kayu manis - 1-2 butir
kapulaga - 1-2 butir
cengkeh - 1 batang
sereh - Bahan Pelengkap:
- Kentang goreng
- Daun bawang seledri
- Kerupuk Emping (me : skip)
- Acara timun wortel (me : skip)
- Irisan
tomat matang - Bawang goreng
- Jeruk limau
- Sambal
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 6 langkah mudah untuk membuat soto betawi kuah santan fibercreme :
Langkah pembuatan
- Siapkan bahannya, bumbu dan pelengkapnya
- Kentang dipotong dadu kemudian di goreng. Rebus daging dan mendidih, matikan api buang air rebusan yg keruh, ganti airnya, kemudian presto sampai empuk. Setelah empuk, potong2 daging nya kembali kan ke dalam panci lagi. Haluskan bumbu dan geprek sereh, jahe, lengkuas.
- Tumis bumbu yg sudah dihaluskan, masukkan salam sereh, jahe dan lengkuas. Tumis sampai wangi. Sisihkan ketang yg sudah di goreng. Masukkan bumbu2 yg sdh ditumis ke dalam panci yg berisi daging dan air kaldu nya.
- Setelah mendidih,kecilkan api. Masukkan santan yg sudah dicairkan dgn 100ml air kaldu, aduk rata jangan sampai santan nya pecah.
- Setelah mendidih lagi, kecilkan api, masukkan susu (me :fibercreme yg sdh saya campur dgn air kaldu sedikit saja). Tambahkan garam, gula dan kaldu jamur secukupnya. Aduk rata dan koreksi rasa yaa. Tunggu mendidih dan matikan kompor. Siap disajikan.
- Siap disajikan. Masukkan potong2an kentang, potong2 tomat, potong2an daging, masukkan kuah soto, taburkan bawang goreng dan daun bawang seledri. Ditambahkan dengan acar dan sambalnya, hmm makin nikmat.. Enak emang pakai emping tapi saya pakai kerupuk udang aja pakai stok seadanya hihihi. Wangi rempah dan wangi khas soto betawi yg memanggil2 bikin cepet2 disantap. Selamat menikmati
Semoga resep soto betawi kuah santan fibercreme ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep selanjutnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.