Siapa yang suka nasi uduk komplit yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang simpel dan mudah diikuti. Ayo, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Hanya dengan 39 bahan, kamu sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau bunda dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak perlu beli di luar lagi karena kamu dapat membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- 1 liter
beras - 1/2 bungkus
Santan instan - 3 lbr
daun salam - 2 btng
serai Geprek - 1 sdt
Garam dan 1 sdt kaldu bubuk - 3 siung
bawang merah - 2 siung
bawang putih - 2 butir
kemiri utuh - Bumbu halus:
- orek tempe:
- 2 siung
bawang putih - 1 blok
tempe - 3 buah
cabe merah - 3 siung
bawang merah - 1 sdt
kaldu bubuk - 1 sdm
kecap manis - Secukupnya
garam - Bihun goreng :
- 1
bungus kecil bihun jagung - 1 ons
kubis / kol - 1 buah
wortel - 1 sdm
Gula, 1/2 sdt garam,1/2 sdt kaldu bubuk - 2 siung
bawang putih - 3 siung
bawang merah - Sejumput
merica - 1 sdm
saus tiram - 1 sdm
kecap manis - secukupnya
Minyak wijen - sambel kacang:
- Kacang tanah sangrai :
- 1 ons
kacang tanah - 3 siung
bawang merah 2, siung bawang putih serta sedikit kencur - 1 sdm
Gula pasir,1/4 sdt garam dan 1/2 sdt kaldu bubuk - Balado telur :
- 6 biji
telur - 10 buah
cabe merah - 3 siung
Bawang merah, 2 siung bawang putih - 1 buah
tomat - 1/4 sdt
garam, 2 sdt gula dan 1/2 sdt kaldu bubuk
Kalau semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 5 langkah gampang untuk membuat nasi uduk komplit :
Langkah pembuatan
- Cuci bersih beras haluskan bawang merah, bawang putih kemiri dan ketumbar tumis hingga harum masukan air dan santan tambahkan garam dan kaldu bubuk baru campurkan dengan beras daun salam, serai yg sdh digeprek kemudian masukan kedalam rice cooker masak hingga matang.
- Tempe orek : iris tipis tempe seperti korek api lalu goreng sampai garing haluskan bawang merah dan putih serta cabe lalu tumis sampai harum tambahkan gula garam, kecap, kaldu bubuk aduk sebentar masukan tempe yg sdh digoreng lalu aduk lagi baru angkat sishkan
- Sambal kacang: blender kasar kacang tanah yg sdh digoreng dengan bawang merah bawang putih dan sedikit kencur lalu tumis tambahkan garam, gula dan kaldu bubuk koreksi rasa jika sdh pas angkat dan sisihkan.
- Bihun goreng: rendam bihun dengan air panas sebentar lalu angkat haluskan bawang merah dan bawang putih serta kemiri tumis sampai harum masukan bihun, minyak wijen, merica, dan sayuran dan daun bawang tambahkan sedikit air masukan jg garam saus tiram dan kecap manis koreksi rasa klu dirasa sdh pas angkat
- Balado telur: haluskan bumbu balado lalu tumis sampai harum masukan daun jeruk gula dan garam tambahkan telur yg sdh direbus dan kasih sedikit air duk aduk sebentar setelah airnya menyusut baru angkat dan sajikan bersama nasi uduk dan teman temanya
Semoga resep nasi uduk komplit ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep selanjutnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.