Siapa yang suka sapo tahu ala fe’ yang enak? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat simpel dan mudah diikuti. Ayo, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Hanya dengan 30 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau anda dapat mencari bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak perlu beli di luar lagi karena kamu mampu membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- Bahan tofu goreng :
- 3 bungkus
egg tofu rasa udang potong2 jadi 6-8 pcs - 3 sdm
maizena - secukupnya
Minyak goreng - 100 gram
ayam fillet potong2 - 10 buah
udang kupas - 5 butir
bakso sapi iris2 - Bahan sayur :
- 1 buah
paprika hijau kecil potong2 - 1 buah
wortel besar iris serong - 3 buah
jagung semi/ putren iris serong - 1 ons
jamur kancing potong 2 bagian - 1 kuntum
brokoli potong2 - 3 lembar
sawi putih potong2 - 2 buah
cabe merah iris serong - 1 batang
seledri iris2 - 1 batang
bawang daun iris serong - Bumbu :
- 5 siung
bawang putih geprek cincang - 1 buah
bawang bombay diiris2 - 1 ruas
jahe geprek - 2 sdm
saus tiram - 1 sdt
minyak wijen - 2 sdm
kecap ikan - 2 sdt
gula - 2 sdm
saus tomat jika suka (fe skip) - 1/2 sdt
merica bubuk - 1 sdt
garam - Bubuk kaldu / penyedap jika suka (fe skip)
- 1 sdm
tepung maizena larutkan dengan 2 sdm air
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 4 langkah gampang untuk membuat sapo tahu ala fe’ :
Langkah pembuatan
- Potong2 tofu, taburi maizena, goreng di minyak banyak yang panas, api kecil & seluruh bagian tofu tercelup minyak. Goreng hingga berkulit kecoklatan. Angkat. Tiriskan.
- Tumis bawang putih, jahe, bawang bombay hingga harum. Masukkan ayam & udang. Aduk hingga matang.
- Masukkan wortel, putren, jamur. Aduk rata. Tambahkan sawi, cabe iris, paprika, beri air secukupnya. Beri saus tiram, gula, kecap ikan, garam, merica, brokoli, seledri, daun bawang. Cek rasa. Terakhir masukkan tofu goreng. Siram larutan air maizena. Aduk sesaat hingga kental lalu matikan api. Beri minyak wijen.
- Sajikan dengan acar mentimun & cabe rawit.
Semoga resep sapo tahu ala fe’ ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep berikutnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.