Siapa yang suka bika ambon mini ekonomis yang nikmat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang jelas dan mudah dipahami. Marilah, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cuma dengan 19 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau kamu dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak usah beli di luar lagi karena anda mampu membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- Bahan Biang
- 50 ml
air - 1 sdt
gula pasir - 1 sdt
ragi instant (sy, fernipan) - Bahan Bahan
- 100 gr
tepung tapioka - 50 gr
terigu - 100 gr
gula pasir - 1 sdm
mentega - 2 butir
telur kocok lepas - 2 tetes
pewarna kuning telur - 1/4 sdt
garam - 1/4 sdt
vanili - 200 ml
santan - 1 lbr
daun pandan - 1 lbr
daun jeruk - 1 tangkai
daun serai - Toping tambahan
- Keju parut
Kalau semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 9 langkah gampang untuk membuat bika ambon mini ekonomis :
Langkah pembuatan
- Siapkan bahan bahan
- Rebus santan dengan daun serai, daun jeruk dan daun pandan sambil d aduk sampai mendidih kluar aroma nya, sisihkan tunggu suhu normal
- Sambil menunggu santan suhu normal kita bikin bahan biang campur semua bahan biang tunggu hingga biang berbusa kurleb 10 menit, sambil menunggu biang berbusa kita lelehkan mentega
- D tempat lain masukan tepung tapioka, terigu, gula pasir, garam, vanili, biang, 100 ml santan aduk rata sampai tidak ada yg bergerindil, tambahkan 2 tetes pewarna kuning, aduk rata
- Masukan sisa santan 100ml dan telur yg sudah di kocok lepas ke adonan, aduk rata tambahkan mentega cair
- Tutup adonan dengan plastik, diam kan selama kurang lebih 1 jam
- Panaskan loyang benar benar panas, oles tipis tipis dengan mentega (jangan lupa alasi loyang dengan seng supaya tidak cepat gosong) saya menggunakan loyang kue lumpur mini diameter 4cm
- Isi adonan 3/4 cetakan.. biarkan sampai berlubang2, (punya saya sebagian saya tambahkan keju parut) jangan di tutup cetakannya tunggu hingga bagian adonan adonan mengering
- Jika bagian atas sudah mengering.. tutup sebentar.. dan kue bika ambon bisa di ambil dengan bantuan sendok, angkat
Semoga resep bika ambon mini ekonomis ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep selanjutnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.