Siapa yang suka tahu kulit tepung bumbu ayam instan varian pedas yang lezat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat simpel dan mudah diikuti. Silakan, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Hanya dengan 4 bahan, bunda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau bunda dapat membeli bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tidak perlu beli di luar lagi karena bunda dapat membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- 1 bungkus
tahu kulit, Cuci,belah dari puncak segitiga - Secukupnya
tepung bumbu ayam goreng instan sasa pedas - Secukupnya
garam(opsional) - Secukupnya
minyak goreng
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 4 langkah mudah untuk membuat tahu kulit tepung bumbu ayam instan varian pedas :
Langkah pembuatan
- Karena kita suka rasa asin gurih, makanya masih butuh tambahan sedikit garam untuk memperkuat rasa, karna gurih aja gak cukup hihi, mesti gurih asin yang lumer di mulut
- Buka tahu, langsung tempel ke bumbu instan dari bagian dalamnya tahu sambil agak di tekan tekan(bisa beri sedikit /beberapa butir garam ke dalamnya xixixi) Tutup tahu, giliran balur tepung yang bagian luarnya, bisa beri sedikit garam lagi di bagian luarnya, hanya beberapa butir garam xixixi Si tahu yang agak lembab basah ini bikin si tepung bumbu mudah nempel,
- Kemudian diamkan sebentar sampai si tepung bumbu yang nempel melekat sempurna(agak basah setelah didiamkan) Ini supaya saat digoreng nanti, si tepung bumbu gak buyar Goreng dengan api sedang cenderung kecil(karna cuma pakai minyak dikit kalo saya, biasalah biar irit minyak) Goreng sampai warna keemasan atau cenderung coklat ya,balik sisi lainnya juga Angkat,tiriskan, matikan api Siap disajikan
- Tips: si garam bisa dicampur aduk dulu di tepung bumbu Sebelum di balur ke tahu Atau Bisa juga si garam di tabur saat menggoreng tahunya Ini supaya rasa asin garam lumer di mulut, nyum nyum
Semoga resep tahu kulit tepung bumbu ayam instan varian pedas ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep lainnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.