Siapa yang suka swedish meatball with mashed potato yang nikmat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang jelas dan mudah dipahami. Ayo, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Hanya dengan 23 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau bunda dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak usah beli di luar lagi karena bunda mampu membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- 300 gr
Ayam giling - Bahan bahan mashed potato
- 2 buah
kentang agak besar - 100 ml
susu cair - 1 sdm
margarin - Bahan bahan meatball
- 1/2
bawang bombay cincang halus - 1 sdt
bawang putih bubuk - 1 sdt
penyedap rasa - 1 sdt
lada hitam bubuk (bisa diganti lada putih) - 1 sdt
paprika powder - 3 sdm
tepung roti - 1 butir
telur ayam - Sedikit
minyak goreng - Cream sauce
- 1/2
bawang bombay - Secukupnya
margarin untuk menumis - Sejumput
garam dan lada - 1 sdm
tepung terigu - 150 ml
susu cair - Pelengkap
- Mixed vegetable
- Sosis (sesuai selera saja)
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 8 langkah gampang untuk membuat swedish meatball with mashed potato :
Langkah pembuatan
- Campur semua bahan untuk membuat meatball, aduk rata lalu bikin bulat bulat seperti bakso
- Panaskan wajan/teplon masukkan sedikit margarin, lalu panggang sampai warnanya berubah matang/kecoklatan (jangan lupa dibolak balik)
- Cara membuat mashed potato, kupas kentang lalu rebus sampai empuk/matang
- Setelah matang langsung haluskan diatas saringan agar tekstur kentang semakin halus (jangan menunggu dingin takutnya malah keras)
- Panaskan teplon dengan api yang halus, lalu masukan kentang, bumbu penyedap dan lada lalu masukan susu uleni diatas kompor sampai tekstur kentang menjadi pulen dan bumbu merata
- Sauce, cairkan margarin diatas teplon, lalu masukan bawang bombay hingga harum, masukan tepung sambil diaduk lalu masukan susu, silahkan koreksi rasa
- Susu disausnya bisa dibanyakin atau kalo ada air kaldu boleh ditambahin, itu saya kurang susunya dan gk ada air kaldu makanya kekentalan
- Sosis itu optional aja, jika semua sudah masak plating sesuai pelengkap yang ada, selamat mencoba ❤️
Semoga resep swedish meatball with mashed potato ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep selanjutnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.