Siapa yang suka cimol anti meledak dan anti gagal yang sedap? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang tidak sulit untuk diikuti dan dipahami. Marilah, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cukup dengan 7 bahan, bunda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau kamu dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak perlu beli di luar lagi karena bunda dapat membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- 125 gr
tepung tapioka - 1 sdm
tepung terigu - 1 sdt
bawang putih bubuk - 1/2 sdt
garam - 125 ml
air - Taburan :
- Bumbu bubuk rasa keju/BBQ/pedas
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 6 langkah gampang untuk membuat cimol anti meledak dan anti gagal :
Langkah pembuatan
- Campur air, garam dan bawang putih bubuk. Masak sampai air mendidih.
- Campur tepung tapioka dan tepung terigu. Masukkan air yg sdh mendidih. Aduk dgn spatula sampai rata dan adonan bisa di pulung.
- Pulung adonan kemudian masukkan ke dalam wajan yg berisi minyak dingin. > Disini api kompor jangan dinyalakan dulu. > Sebisa mungkin cimol kerendam dgn minyak.
- Setelah adonan habis, nyalakan api kompor dan goreng cimol dgn api kecil. Goreng cimol sampai berbusa kemudian mulai besarkan api. Gunakan api sedang.
- Goreng terus cimol sampai kuning kecoklatan, ringan dan kokoh.
- Angkat dan tiriskan. Sajikan cimol dgn bumbu taburan. Selamat mencoba.
Semoga resep cimol anti meledak dan anti gagal ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep berikutnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.