Siapa yang suka ikan suwir sambal matah yang lezat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang cukup sederhana dan mudah dipelajari. Mari, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cuma dengan 12 bahan, bunda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau anda dapat membeli bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Nggak usah beli di luar lagi karena kamu bisa membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan higienis.
Bahan-bahan
- 1/4 kg
Ikan Tuna / Cakalang - Sambal Matah
- 10
Cabai Rawit - 2
Cabai Merah Keriting - 8 Lembar
Daun Jeruk - 2 Batang
Serai - 10 Siung
Bawang Merah - 1/4 Sdt
Air Jeruk Nipis - Sedikit
Terasi dan Garam - Totole!
- sedikit
Gula pasir - 4 Sdm
Minyak Goreng Panas
Setelah semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 5 langkah mudah untuk membuat ikan suwir sambal matah :
Langkah pembuatan
- Bersihkan Ikan lalu rebus dengan air yang sudah mendidih. Rebus kurang lebih 10 menit. Lalu angkat dan tiriskan.
- Selagi merebus ikan, kupas bawang merah lalu cuci bersih semua bahan sambal.
- Potong bawang merah, lalu cincang sebagian. Potong cabai berbentuk bulat-bulat, Potong daun jeruk (hilangkan tulangnya) dan serai bagian bawah sampai ke tengah. Lalu campur jadi 1 semua bahan sambal. Tambahkan garam sesuai selera, terasi sedikit dan totole. Panaskan minyak goreng lalu tuang ke dalam sambal dan aduk rata. Koreksi rasa.
- Suwir ikan yang sudah di rebus, buang tulang dan durinya. Lalu sisihkan.
- Sangrai suwir ikan tadi dengan ditambahkan sedikit garam, totole dan gula pasir. Setelah itu masukkan sambal matah yang tadi sudah dibuat dan masukan perasan jeruk nipis lalu aduk rata sambil dimasak kurleb 5 menit. Angkat lalu tiriskan.
Semoga resep ikan suwir sambal matah ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep selanjutnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.