Siapa yang suka kue pukis susu yang lezat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang tidak sulit untuk diikuti dan dipahami. Marilah, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cukup dengan 18 bahan, kamu sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau anda dapat membeli bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Nggak perlu beli di luar lagi karena anda bisa membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- Bahan A (biang) :
- 4 gr
ragi instant - 25 gr
tepung terigu protein sedang - 50 ml
air matang - Bahan B :
- 180 gr
gula pasir - 3 butir
telur - sedikit
vanilla essence - Bahan C :
- 250 gr
tepung terigu protein sedang - sejumput
garam - Bahan D :
- 300 ml
susu cair (aku pakai UHT) - Bahan E :
- 50 gr
mentega cair - Bahan F :
- Mentega untuk olesan
- sesuai selera
Topping
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 6 langkah gampang untuk membuat kue pukis susu :
Langkah pembuatan
- Campur semua bahan A, kemudian aduk sampai rata, diamkan kurang 15menit, (adonan harus tampak berbusa)
- Campur semua bahan B, mixer sampai kental dan agak putih, kemudian masukkan bahan C & D secara bergantian, setelah tercampur rata semua masukkan bahan A yang sudah berbusa, mixer lagi lalu masukkan bahan E, aduk sampai rata
- Diamkan adonan sekitar 1jam (tutup rapat menggunakan plastik wrap/kain lap bersih) – Setelah 1jam, adonan akan tampak mengembang,
- Panaskan cetakan pukis diatas kompor pakai api besar sekitar 3menit, kemudian olesi cetakan nya menggunakan mentega, aduk² adonannya sebelum dituang ke cetakan ya, kecilkan api kompor ke yang paling kecil, setelah cetakan panas tuang ¾ adonan kedalam cetakan
- Kemudian tutup rapat cetakan nya, tunggu sekitar 10 menit (atau sampai kuenya matang) Boleh tes tusuk menggunakan tusuk gigi/tusuk sate ya, kalau sudah tidak ada yang menempel tandanya sudah matang.
- Setelah matang angkat kue pukisnya,dalam keadaan masih panas, olesi bagian samping kiri dan kanan pakai mentega lagi, kemudian susun di wadah. Tunggu dingin lalu siap diberi topping sesuai selera. Selamat mencoba
Semoga resep kue pukis susu ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep lainnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.