Cara Membuat 251. Serabi Solo

Siapa yang suka 251. serabi solo yang maknyus? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang cukup sederhana dan mudah dipelajari. Marilah, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.

Hanya dengan 13 bahan, kamu sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau kamu dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.

Nggak usah beli di luar lagi karena kamu mampu membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.


Cara Membuat 251. Serabi Solo

Bahan-bahan

  • 650 ml
    santan
  • 1/2 sdt
    garam
  • Daun pandan
  • 1 btr
    telur
  • 250 gr
    tepung beras
  • 1 sdm
    tepung tapioka
  • 1 sdt
    ragi instan
  • 100 gr
    gula pasir
  • BAHAN SIRAMAN, masak jd satu hingga mendidih sambil trs diaduk :
  • 250 ml
    santan kental
  • 1/2 sdt
    garam
  • 1 sdm
    gula
  • Daun pandan

⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan “Cara Membuat 251. Serabi Solo”, sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau lihat langkah pembuatan

Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 13 langkah mudah untuk membuat 251. serabi solo :


Langkah pembuatan

  • Siapkan bahan dan alat

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • ADONAN SERABI : Rebus santan bersama daun pandan dan garam hingga mendidih sambil terus diaduk agar tidak pecah. Diamkan hingga suam2 kuku. Sisihkan

    Cara Membuat 251. Serabi Solo

  • Jika santan sudah suam2 kuku. Masukkan santan dan TELUR ke dalam chopper dg mata pisau khusus untuk mengaduk bahan cair (karena kebetulan saya pakai choper tsb) Menyusul masukkan tepung beras, tapioka, ragi instan dan gula pasir. Aduk/chop hingga tercampur rata. Tutup dg plastik wrap. Diamkan 1 jam

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • PENYELESAIAN Setelah adonan didiamkan 1 (satu) jam. Siapkan wajan teflon kecil khusus serabi.

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • Di bawah wajan, Jika ADA, gunakan alas dari seng, atau loyang bekas atau alas besi. Shg serabi tdk mudah gosong Jika TIDAK ADA gunakan api super kecil… Atau jk ada “bawaan” dari kompornya.. besi khusus wajan kecil maka bisa juga di gunakan. Shg wajan tidak langsung menempel di api…tetap dg api keciil

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • Panaskan wajan serabi, olesi tipis dg minyak/margarin yg saya taruh di tissue agak tebal. Panaskan hingga jk dicipratkan air akan bergulir dan ada suara desis Ambil secukupnya adonan serabi taruh di wajan lalu putarkan gayungnya/enthongnya 3-4 x untuk membentuk pinggiran serabi

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • Tambahkan areh/bahan siraman secukupnya. Tutup teflonnya

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • Lebih kurang 4 menit serabi sudah matang. Akan terlihat bagian pinggir sudah coklat dan tengah adonan set dan jika dipegang membal Jika menghendaki isian maka pd menit ke 2 atau 3 saat adonan 1/2 set tambahkan kismis, nangka ataudegan sesuai selera. Tutup kembali teflon hingga serabi matang

    Cara Membuat 251. Serabi Solo

  • Lepaskan bagian pinggiran yg berwarna coklat berkeliling dg bantuan sotil kecil,

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • Lalu angkat dg memasukkan sotil kecil lebih jauh ke dlm Atau bisa jg dg menggunakan bantuan solet

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • Lakukan hingga adonan habis Serabi Solo siap dihidangkan. Jika menghendaki bisa dibungkus daun pisang. Jadilah Serabi Notosuman (KW )..tapi rasa tudak KW

    Cara Membuat 251. Serabi SoloCara Membuat 251. Serabi Solo

  • CATATAN : JIKA menghendaki Bahan Siraman tidak manis maka pemakaian gula bisa dihilangkan
  • CATATAN tgl 27 agustus 2022. RALAT: mohon maaf ralat untuk STEP LANGKAH no 3, 1. Belum tertulis TELUR yg mesti dimasukkan 2. Tertulis tepung terigu YG BENAR TEPUNG BERAS. Dg ralat ini langkah no 3 langsung saya betulkan. Terima kasih

Semoga resep 251. serabi solo ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep lainnya!

Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.


⌛ –
️ 13 bahan
‍ 25 buah

Rika Febriani

Ulasan : 4.9 ⭐ dari 1950
Baca Juga
Cara Buat Es Doger

Siapa yang suka es doger yang enak? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang simpel Read more

Tumis Bunkite (buncis, Kikil, Pete) (15 Bahan)

Siapa yang suka tumis bunkite (buncis, kikil, pete) yang enak? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Bolu Kukus Karakter Boneka (30 Buah)

Siapa yang suka bolu kukus karakter boneka yang enak? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Favorit ! Tom Yum Seafood (1 Jam)

Siapa yang suka favorit ! tom yum seafood yang nikmat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Cara Membuat Puding Panggang Roti Tawar

Siapa yang suka puding panggang roti tawar yang nikmat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Gurame Asam Manis (air Fryer) (24 Bahan)

Siapa yang suka gurame asam manis (air fryer) yang lezat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Puding Sutra Mangga (pop Ice) (11 Bahan)

Siapa yang suka puding sutra mangga (pop ice) yang lezat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Cara Bikin Tumis Kangkung Pare Toge Jamur Cabe Vegan

Siapa yang suka tumis kangkung pare toge jamur cabe vegan yang nikmat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan Read more

Cara Membuat Semur Telur Tahu

Siapa yang suka semur telur tahu yang sedap? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Tahu Walik (3-4 Porsi)

Siapa yang suka tahu walik yang maknyus? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat Read more

Brownies Sekat (8 Bahan)

Siapa yang suka brownies sekat yang enak? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang tidak Read more

Ayam Rica Cabe Rawit Hijau (40 Menit)

Siapa yang suka ayam rica cabe rawit hijau yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Cara Membuat Bika Ambon Ekonomis

Siapa yang suka bika ambon ekonomis yang lezat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Nastar Keju (12 Bahan)

Siapa yang suka nastar keju yang nikmat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang simpel Read more

Selada Banjar (kalimantan Selatan) (20 Menit)

Siapa yang suka selada banjar (kalimantan selatan) yang lezat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Donat Kentang (11 Bahan)

Siapa yang suka donat kentang yang nikmat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang cukup Read more

Resep Es Campur

Siapa yang suka es campur yang sedap? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang tidak Read more

Bubur Jagung Sagu Mutiara (10 Bahan)

Siapa yang suka bubur jagung sagu mutiara yang nikmat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Cara Buat Oseng Kikil Pete Lombok Ijo

Siapa yang suka oseng kikil pete lombok ijo yang enak? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Sayur Rebung Bumbu Iris (14 Bahan)

Siapa yang suka sayur rebung bumbu iris yang nikmat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Es Cincau Nangka Gula Merah (hanya 10 Bahan)

Siapa yang suka es cincau nangka gula merah yang nikmat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Cara Bikin Tumis Kangkung Tempe

Siapa yang suka tumis kangkung tempe yang lezat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Puding Lapis Es Buah (13 Bahan)

Siapa yang suka puding lapis es buah yang lezat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Cara Membuat Bolu Kukus Mini Cornetto

Siapa yang suka bolu kukus mini cornetto yang maknyus? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Cah Ayam Brokoli (17 Bahan)

Siapa yang suka cah ayam brokoli yang enak? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Ayam Hainan (pek Cam Kee) Dan Nasi Hainan (26 Bahan)

Siapa yang suka ayam hainan (pek cam kee) dan nasi hainan yang maknyus? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah Read more

Palmier Cookies (3 Bahan)

Siapa yang suka palmier cookies yang enak? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat Read more

Resep Mooncake Klasik

Siapa yang suka mooncake klasik yang lezat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat Read more

Risoles Rogout Ayam (hanya 27 Bahan)

Siapa yang suka risoles rogout ayam yang lezat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Tumis Tauge Tahu Telur Saus Tiram (menu Anak) (10 Bahan)

Siapa yang suka tumis tauge tahu telur saus tiram (menu anak) yang maknyus? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah Read more

Cara Membuat Roti Abon Mini (tanpa Ulen, Tanpa Oven)

Siapa yang suka roti abon mini (tanpa ulen, tanpa oven) yang maknyus? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan Read more

27. Nasi Bakar Praktis Isi Tempe,kemangi Pete (hanya 17 Bahan)

Siapa yang suka 27. nasi bakar praktis isi tempe,kemangi pete yang maknyus? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan Read more

Es Cincau Nangka (1hari 15 Menit)

Siapa yang suka es cincau nangka yang nikmat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Begini Resep Tahu Aci (cihu) Kuah Seblak

Siapa yang suka tahu aci (cihu) kuah seblak yang enak? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Sup Gurami Asam Manis Gurih Simpel (1 Jam)

Siapa yang suka sup gurami asam manis gurih simpel yang enak? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan Read more

Cara Bikin Bubur Candil Sukun

Siapa yang suka bubur candil sukun yang enak? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Resep Bolu Gulung Selai Coklat

Siapa yang suka bolu gulung selai coklat yang enak? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

(5 Langkah) Kentang Mustofa Teri Kacang

Siapa yang suka kentang mustofa teri kacang yang nikmat? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Talam Singkong Jajanan Kue Tradisional (14 Bahan)

Siapa yang suka talam singkong jajanan kue tradisional yang sedap? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Cara Bikin Tahu Bulat

Siapa yang suka tahu bulat yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang simpel Read more

Balado Telur Udang Petai (hanya 15 Bahan)

Siapa yang suka balado telur udang petai yang lezat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Begini Resep Golden Syrup

Siapa yang suka golden syrup yang nikmat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang simpel Read more

Babka Kacowij (kacang, Coklat, Wijen) (hanya 21 Bahan)

Siapa yang suka babka kacowij (kacang, coklat, wijen) yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Donat Kentang Ncc | Korean Milk Cream Donut Rasa Lokal (tips Dibawah) (hanya 20 Bahan)

Siapa yang suka donat kentang ncc | korean milk cream donut rasa lokal (tips dibawah) yang lezat? Kini bunda bisa Read more

Putu Ayu Wortel Keju (gluten Free) (8 Bahan)

Siapa yang suka putu ayu wortel keju (gluten free) yang nikmat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan Read more

Resep Oseng Cumi Asin Cabe Ijo

Siapa yang suka oseng cumi asin cabe ijo yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Cara Buat Gulai Udang Simpel Ala Aku

Siapa yang suka gulai udang simpel ala aku yang enak? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep Read more

Udang Bakar Saus Asam Manis Pedas (17 Bahan)

Siapa yang suka udang bakar saus asam manis pedas yang sedap? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan Read more

Gurame Asam Manis (4orang)

Siapa yang suka gurame asam manis yang nikmat? Kini anda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang Read more

Resep Pudding Susu Belgian Chocolate

Siapa yang suka pudding susu belgian chocolate yang lezat? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami Read more

Yashasvi Jaiswal, Arsenal, methanol, Tottenham, Conor McGregor, Kendrick Lamar, Gastroscopy, Maharashtra election 2024, GNX, Netanyahu, Formula 1, Maharashtra election results, F1, Spurs, Leicester City vs Chelsea, Khalid, Methanol poisoning, Pam Bondi, Man City, Premier League, What to watch, Scott Bessent, Laos, ICC, laos methanol poisoning, Las Vegas Grand Prix, Wizard of Oz, Serie A, man city vs tottenham, Chelsea, Celta Vigo vs Barcelona, celta vs barcelona, Man City vs Tottenham, leicester vs chelsea, Arsenal vs nottm Forest, Cheng Su Yin, Bruno Mars, Vladimir Putin, Leicester City vs Chelsea, Dua Lipa, Arsenal, Arsenal vs Nottingham Forest, Conor McGregor, F1, Manchester City, Fulham vs Wolves, Man City, Everton vs Brentford, Chelsea, Barcelona, Milan vs Juventus, Premier League, Serie A, Bundesliga, LaLiga, G-Dragon, Celta Vigo vs Barcelona, PL, Premier League games, Nikita Hand, Tottenham, Bayern Munich, La Liga, Aston Villa vs Crystal Palace,

Leave a Comment