Siapa yang suka pizza gercep (no mixer dan bsa pake teflon) yang maknyus? Kini kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang sangat simpel dan mudah diikuti. Marilah, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cukup dengan 14 bahan, kamu sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau bunda dapat memperoleh bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak usah beli di luar lagi karena anda bisa membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- Dough pizza
- 250 gram
tepung protein sedang - 135 CC
air hangat kuku - 7 grm
ragi - 7 gram
gula pasir - 3/4
garam - 1,5 sdm
olive oil /minyak - 1 sdm
madu (bsa skip klo g ada) - Topping bsa sesuai selera bisa pakai apapum :
- 1/2
bawang bombay - 1
wadah saus instan sphagetti - 4 bh
sosis kanzeler / kornet/daging - 4 sdm
mayonaise - 100-200 grm
mozarella parut di mix dg cheddar gpp
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 7 langkah gampang untuk membuat pizza gercep (no mixer dan bsa pake teflon) :
Langkah pembuatan
- Air hangat kuku d campur dg ragi dan gula. Diamkan 3 mnt tutup atasnya. Setelah berusaha berarti ragi aktif
- Campurkan madu dan minyak aduk.
- Lalu masukan di tepung aduk dengan sumpit smpe rata.
- Setalah itu uleni hingga rata 1-2 menit
- Lalu pipihkan di loyang. Bisa di bagi dua adonan. Atau bsa jadi satu pizza. Disesuaikan dg kebutuhan dan ketipisan pizza yg d inginkan Jika menggunakan oven topping yg mentah saja TDK apa2 Jika dengan teflon d tumis dulu ya.
- Jika dg oven : taruh adonan di loyang lalu beri topping panggang di 220 derajat celcius 10-12 menit. Api atas bawah. Jika d g teflon beri minyak dasar teflon. Masak adonan dengan di tutup atasnya smpai stgh matang (sisi bwh dan smping kering) lalu beri atasnya topping. Tutup masak hingga kecoklatan dan keju meleleh
- Setelah itu siap dihidangkan
Semoga resep pizza gercep (no mixer dan bsa pake teflon) ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep lainnya!
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.