Siapa yang suka nasi bakar ayam suwir kemangi yang maknyus? Kini bunda bisa membuatnya sendiri di rumah dengan bantuan resep kami yang cukup sederhana dan mudah dipelajari. Yuk, coba resep pilihan Kisarasa berikut ini.
Cuma dengan 20 bahan, anda sudah dapat membuatnya dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur. Atau bunda dapat mencari bahan-bahannya terlebih dahulu di pasar tradisional, minimarket ataupun supermarket.
Tak perlu beli di luar lagi karena anda bisa membuatnya di rumah dan dipastikan hidangannya lebih sehat dan berkualitas.
Bahan-bahan
- Nasi uduk :
- 3 gelas takar
rice cooker - 1
sereh geprek - 3
lb daun salam - 1/2 sdm
garam - 1 sachet
santan instan 65 ml - Isian :
- 250 gr
daging ayam filet - Seikat
kemangi, petiki daunnya - Bumbu :
- 1 sdm
bumbu dasar merah (resep sy sblmnya) - 2 buah
kemiri sangrai yg sdh dihaluskan - 1/2 sdt
kunyit bubuk - 1/4 sdt
lada bubuk - 1/2 sdt
ketumbar bubuk - 2
lb daun salam - 2
lb daun jeruk - 1
sereh geprek - secukupnya
Gula, garam - Pembungkus : daun pisang
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 7 langkah mudah untuk membuat nasi bakar ayam suwir kemangi :
Langkah pembuatan
- Nasi uduk : campur semua bahan nasi uduk, di bowl rice cooker. Beri air sesuai takaran dg memasak nasi biasa. (biasanya seruas jari telunjuk) nyalakanrice cooker. Masak hingga matang
- Isian : daging ayam direbus sebentar. Angkat, tiriskan. Suwir2 daging ayam. Sisihkan
- Tumis bumbu halus hingga harum. Beri sedikit air
- Masukkan ayam suwir dan bumbu2 lainnya. Aduk, biarkan bumbu meresap dan air menyusut. Tes rasa, jika sdh pas matukan kompor. Sisihkan
- Siapkan semua : daun pisang, ayam suwir, daun kemangi dan nasi uduk
- Ambil daun pisang, beri 1 centong nasi uduk, atasnya beri 1,5 sdm ayam suwir, dan kemangi yg sdh dicuci bersih. Tutup lagi dg nasi, ratakan. Gulung daunnya spt membuat lontong. Semat ujung2nya dg lidi. Lakukan hingga semua terbungkus daun pisang.
- Bakar sebentar saat akan disajikan.
Semoga resep nasi bakar ayam suwir kemangi ini bisa menjadi referensi dan inspirasi dalam memasak di rumah. Terima kasih sudah mengunjungi halaman kami, sampai jumpa di resep berikutnya!
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat anda.